Belajar Blogging secara Online?
Selamat Pagi semua..! Siapa yang pernah belajar blogging secara Online? Saya rasa sekarang makin banyak ya metode pembelajaran seperti ini. Nah sekarang yang jadi pertanyaan adalah apakah kita bisa mendapatkan hasil belajar secara maksimal? Boro-boro nanyain hasil, nah kalau kita belajar secara offline di kelas apa juga bisa dapat hasil yang maksimal? Sebenarnya sih, Kuncinya ada dua (2) sih. Saya coba ulas satu persatu ya.
1. Bagaimana kita bisa memaksimalkan diri kita untuk banyak terlibat secara langsung.
Sebelumnya perkenalkan sayaMelani Dewi seorang HRD pada perusahaan sendiri dan juga sebagai ibu rumah tangga. Sebagai ibu dari dua orang anak yang keduanya masih imut-imut semua, tentu tidak mudah untuk fokus melihat hp bahkan laptop. Mengapa? Karena kalau pakai hp, bisa jadi mereka meniru memegang hp, padahal keaktifan secara fisik diperlukan bagi usia mereka. Atau bahkan mereka menjadi kurang perhatian bila saya terlalu lama di depan hp atau laptop. Terlebih lagi muncul drama pangkuan dan ikut ketik-ketik tombol keyboard kalau saya dihadapan laptop. Lah, anaknya umur berapa sih? 4 tahun dan 2 tahun. So sweet banget kan ya usia aktif-aktifnya. Hahahha..
Sebenarnya kondisi itu sudah saya atasi selama saya sudah terjun didunia blogging, ditahun 2015 mulai dari blog gratisan www.curhatanaksekarang.wordpress.com dan berbayar www.sahabatblogger.com silahkan bisa di klik langsung. Saya manfaatkan waktu disaat mereka tidur untuk belajar dan menjadi blogger. Nah, sekarang kondisinya tidak sewajarnya biasanya, huahahaha.. Mengapa? Karena terus terang bulan Juli ini banyak perubahan besar dalam hidup saya, Pertama, mulai dari Kakak yang mulai sekolah, jadi perlu adaptasi mengatur waktu, mengubah jam tidur anak, disiplin pengurangan penggunaan hp, membacakan cerita dan hafalan doa sehari-hari serta Tartil. Itu semua fokusnya sambil di ambil alih sama si kecil yang masih nempel banget sama saya, kemana-mana nempel, bahkan cuma sekedar buang air kecil dikamar mandi😂. Kedua, saya pindahan!! Serius, pindah rumah, dari barang printilan sampe isi lemari, rak piring dan meja harus keluar semua, masuk dos, dibawa kerumah baru, dibuka lagi dan diberesin lagi, pekerjaan yang banyak menguras waktu dan tenaga, padahal ya tanpa pembantu😂, nangis dua kali deh. Ketiga, HP saya Hang! Kok ya, didetik-detik menjelang mau belajar online ngalamin kasus HPmati sementara Hang, dan seringkali kemasukan iklan tiap buka What's App, FB, dan aplikasi lainnya. Nangis tiga kali deh😂. Pernah, saya berusaha mengejar ketinggalan walau belum update, tapi malah ga karuan, dodol deh! Untungnya saya punya Mentor yang baik banget, itulah alasan saya mengikuti kelas Belajar Online disini. Saya jelaskan lebih detail di poin kedua ya.
2. Bagaimana para pengajar kita bisa memberikan tahapan pembelajaran dengan sistematis dan mengevaluasi hasil belajar.
Seperti yang sedang saya jalani sekarang. Saya dibimbing oleh mentor yang sudah handal dalam bidang blogging, ada mbak Dira dan mbak Ayu. Menurut kacamata saya materi yang disampaikan sangat sistematis, dan kelebihan lainnya beliau bisa mengarahkan kita perlahan sampai menguasai materi. Selanjutnya evaluasi seperti dari tugas-tugas yang diberikan, mereka menyediakan waktu khusus untuk secara detail memahami hasil belajar teman-teman peserta training. Luar biasa! salut deh buat mbak Dira dan mbak Ayu. Kelas saya dibimbing mbak Dira, teman blogger saya yang sebelumnya kami belajar bersama belajar dari nol. Pemilik blog www.diraindi.com sudah membuktikan menjadi Mentor dan blogger yang konsisten dan selalu membuka wawasan untuk update informasi yang bisa berguna bagi banyak khalayak. Terimakasih mbak Indira😊
Sebenarnya memang bukan kali ini saya belajar blogging, namun alasan terutama saya mengikuti Training secara online di kelas ini adalah agar kemampuan saya tetap terasah didunia blogging, berusaha kembali menyelami dunia blogging ditengah hectic nya dunia nyata. Dan alasan penting lainnya adalah agar saya bisa selalu semangat, karena pasti saya bertemu dengan orang-orang hebat yang semangat belajar terus, salam kenal ya semua. Senang mengenal kalian dikelas mbak Dira.
Mohon bimbingannya, mari belajar bersama, garap tugas, dan selamat menjadi Blogger😀 akhir kata mohon maaf bilaada sedikit banyak kekurangan dari saya.
Salam,
Dewi Adikara
1. Bagaimana kita bisa memaksimalkan diri kita untuk banyak terlibat secara langsung.
Sebelumnya perkenalkan saya
Sebenarnya kondisi itu sudah saya atasi selama saya sudah terjun didunia blogging, ditahun 2015 mulai dari blog gratisan www.curhatanaksekarang.wordpress.com dan berbayar www.sahabatblogger.com silahkan bisa di klik langsung. Saya manfaatkan waktu disaat mereka tidur untuk belajar dan menjadi blogger. Nah, sekarang kondisinya tidak sewajarnya biasanya, huahahaha.. Mengapa? Karena terus terang bulan Juli ini banyak perubahan besar dalam hidup saya, Pertama, mulai dari Kakak yang mulai sekolah, jadi perlu adaptasi mengatur waktu, mengubah jam tidur anak, disiplin pengurangan penggunaan hp, membacakan cerita dan hafalan doa sehari-hari serta Tartil. Itu semua fokusnya sambil di ambil alih sama si kecil yang masih nempel banget sama saya, kemana-mana nempel, bahkan cuma sekedar buang air kecil dikamar mandi😂. Kedua, saya pindahan!! Serius, pindah rumah, dari barang printilan sampe isi lemari, rak piring dan meja harus keluar semua, masuk dos, dibawa kerumah baru, dibuka lagi dan diberesin lagi, pekerjaan yang banyak menguras waktu dan tenaga, padahal ya tanpa pembantu😂, nangis dua kali deh. Ketiga, HP saya Hang! Kok ya, didetik-detik menjelang mau belajar online ngalamin kasus HP
2. Bagaimana para pengajar kita bisa memberikan tahapan pembelajaran dengan sistematis dan mengevaluasi hasil belajar.
Seperti yang sedang saya jalani sekarang. Saya dibimbing oleh mentor yang sudah handal dalam bidang blogging, ada mbak Dira dan mbak Ayu. Menurut kacamata saya materi yang disampaikan sangat sistematis, dan kelebihan lainnya beliau bisa mengarahkan kita perlahan sampai menguasai materi. Selanjutnya evaluasi seperti dari tugas-tugas yang diberikan, mereka menyediakan waktu khusus untuk secara detail memahami hasil belajar teman-teman peserta training. Luar biasa! salut deh buat mbak Dira dan mbak Ayu. Kelas saya dibimbing mbak Dira, teman blogger saya yang sebelumnya kami belajar bersama belajar dari nol. Pemilik blog www.diraindi.com sudah membuktikan menjadi Mentor dan blogger yang konsisten dan selalu membuka wawasan untuk update informasi yang bisa berguna bagi banyak khalayak. Terimakasih mbak Indira😊
Salah satu contoh hasil tugas membuat artikel bertema traveling "Pergi ke Solo yuk!", silahkan di klik ya. |
Sebenarnya memang bukan kali ini saya belajar blogging, namun alasan terutama saya mengikuti Training secara online di kelas ini adalah agar kemampuan saya tetap terasah didunia blogging, berusaha kembali menyelami dunia blogging ditengah hectic nya dunia nyata. Dan alasan penting lainnya adalah agar saya bisa selalu semangat, karena pasti saya bertemu dengan orang-orang hebat yang semangat belajar terus, salam kenal ya semua. Senang mengenal kalian dikelas mbak Dira.
Mohon bimbingannya, mari belajar bersama, garap tugas, dan selamat menjadi Blogger😀 akhir kata mohon maaf bila
Salam,
Dewi Adikara
Komentar
Posting Komentar